Minggu, 01 Mei 2011

Dahan Kedamaian

Terik tengah hari ...
Seolah menyiksa diriku
Sejenak langkahku terhenti
Pandanganku tertuju padamu
Pesona sebuah dahan menarik hati
‘Tuk orang yang sedang merindu
F318041.TIFPada keramahannya bumi

Duduk dikerindangan dahan
Merasakan indahnya dunia nan damai
Menatap langit dan awan berarakan
Nyamannya belajar dengan santai
F133066.TIFDengarkan celoteh burung berkicauan
Gelantung akar bak permata tirai
Mengamati semut dalam ranting barisan
                                                                                                       
Hembus angin yang selalu menyapa
Daun meliuk sambutnya dengan berseri
Akar kokoh penentu kehidupnya
Batang perkasa yang tumbuh tak kenal henti
Ranting yang terus terbagi mendua
Biji dan tunas pewaris hidup nanti
Mereka adil tanpa batas...

Dibawah rindangnya beringin...
Disinilah aku belajar
Memandang arti kehidupan dalam kedamaian
Dari pucuk daun hingga ujung akar
DAUN.JPG
Siapapun yang kurang ajar

Akan mendapat balasan... 

Tidak ada komentar: